PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI SIMBA PDPONTREN Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pendidikan Diniyah Dan Pondok Pesantren (LEMBAGA)
PENDAHULUAN
Simba Pdpontren Aplikasi yang dikelola oleh Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren,
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia sebagai
upaya Pemerintah dalam afirmasi dan fasilitasi terhadap Pesantren dan Pendidikan
Keagamaan Islam (MDT- LPQ) untuk Mengajukan Bantuan Pendidikan Diniyah dan Pondok
Pesantren agar dapat dengan mudah mengajukan Proposal Bantuan.
Berikut adalah Petunjuk Penggunaan Aplikasi Simba PD PONTREN :
.png)
Posting Komentar untuk "PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI SIMBA PDPONTREN Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pendidikan Diniyah Dan Pondok Pesantren (LEMBAGA)"